Tag: artikel kesehatan

Yoga Tidak Rumit Kok, Setidaknya 4 Hal Ini Perlu Anda Ketahui

PrimaDaily – Yoga sebenarnya salah satu aktivitas olahraga yang tidak rumit untuk dilakukan. Hanya saja anda perlu mengetahui beberapa hal terkait yoga agar bisa menuai hasil yang optimal saat melakukan yoga. Yoga juga tidak menyertakan gerakan-gerakan ajaib yang membuat orang selalu bingung. Salah seorang praktisi yoga pernah mengatakan bahwa yoga bisa dilakukan dengan gerakan-gerakan sederhana

Makanan yang Sebaiknya Jangan Dikonsumsi Saat Perut Sedang Kosong

PrimaDaily – Saat perut sedang dalam keadaan yang kosong, ada makanan yang sebaiknya jangan dikonsumsi. Alasannya karena bisa berdampak bagi tubuh. Perut kosong sangat identik dengan rasa lapar. Jadi kondisi ini memperlihatkan keadaan saat tubuh tengah membutuhkan makanan. Hal ini pun bisa terjadi secara sengaja maupun tidak sengaja dalam jangka waktu yang cukup lama. Kelaparan

Manfaat Yodium Untuk Kesehatan, Sudah Tahu Belum?

PrimaDaily – Sudah tahu belum? manfaat yodium untuk kesehatan tubuh. Yodium sendiri merupakan kandungan mineral yang tubuh butuhkan. Yodium tergolong nutrisi mikro atau nutrisi yang tubuh butukan dalam jumlah yang sedikit. Meskipun sedikit, kekurangan yodium dapat berdampak menimbulkan sejumlah penyakit seperti gangguan hormon, penyakit tiroid, hingga gangguan janin. Kemudian, kekurangan yodium juga paling sering terjadi

Sering Dijadikan Sebagai Lalapan, Ini Manfaat Mengonsumsi Selada

PrimaDaily – Mengonsumsi selada tentu memiliki manfaat untuk tubuh karena sayur hijau ini mengandung nutrisi yang sangat beragam. Bahkan nutrisinya diyakini dapat membuat tubuh menjadi lebih sehat hingga mencegah berbagai penyakit. Biasanya orang-orang akan menyelipkan sayur selada ke dalam sajian sandwich, burger, kebab, dan hotdog. Tapi cara yang paling sederhana dari mengonsumsi selada adalah dengan

Pemberian Pertolongan Pertama Kepada Orang yang Tersedak

PrimaDaily – Ketika teman tersedak sebaiknya berikan pertolongan pertama kepada mereka. Pasalnya pada beberapa kasus, tersedak dapat mengancam jiwa. Tersedak dapat terjadi akibat adanya penyumbatan pada trakea karena benda asing, muntah, maupun cairan lain. Kondisi ini juga merupakan keadaan darurat medis. Masalah tersedak bisa terjadi kepada siapapun. Namun pada umumnya sering terjadi pada kelompok usia

Jangan Sepelekan! Ini Khasiat Kayu Manis Untuk Kesehatan

PrimaDaily – Rempah-rempah seperti kayu manis memiliki khasiat untuk kesehatan. Jadi selain untuk campuran bahan membuat masakan, kayu manis juga bagus untuk menjaga tubuh. Jenis rempah yang satu ini memiliki aroma yang khas. Begitu juga dengan rasanya. Sehingga sangat efektif untuk menambah rasa pada makanan ataupun minuman. Sajian minuman yang menggunakan rempah kayu manis juga

Alasan Penting Konsumsi Multivitamin Selama Pandemi

PrimaDaily – Multivitamin kini menjadi salah satu asupan yang bagus untuk dikonsumsi selama masa pandemi. Apalagi saat ini Indonesia sudah mulai memasuki musim pancaroba yang dapat membuat bakteri atau virus lebih mudah berkembang biak. Maka untuk bisa meningkatkan daya tahan tubuh, multivitamin dapat berperan untuk menjalankan fungsinya. Saat ini kesehatan memang sangat berharga dan harus

Manfaat Buah Manggis untuk Kesehatan yang Perlu Diketahui

PrimaDaily – Rasa buah manggis yang manis dan asam memiliki manfaat untuk kesehatan yang perlu anda ketahui. Ada beragam nutrisi yang terkandung dalam buah manggis, antaranya adalah vitamin C, vitamin B2, folat, magnesium, dan xanthones. Kandungan nutrisi dalam buah manggis tersebut dapat menurunkan berat badan, meningkatkan daya tahan tubuh, bahkan mencegah penyakit kanker. Berikut Manfaat

Catat, Ini Manfaat Mengonsumsi Buah Pir Untuk Kesehatan

PrimaDaily – Semua buah tentu memiliki manfaat untuk kesehatan, tak terkecuali buah pir. Sebagaimana diketahui buah pir memiliki rasa yang manis dan menyegarkan. Bahkan buah yang mengandung banyak air ini cocok dikonsumsi saat cuaca sedang terik. Selain itu buah ini juga bisa kita makan secara langsung. Namun selain cara itu buah ini bisa kita jadikan

Hati-hati, Tanpa Disadari 4 Aktivitas Ini Dapat Memicu Ambeien

PrimaDaily – Tanpa disadari ada sejumlah aktivitas yang dapat memicu munculnya ambeien (wasir). Sementara itu ambeien dapat memberikan kondisi yang tidak nyaman bagi tubuh sehingga tubuh terasa tersiksa. Melansir dari wikipedia, ambeien atau wasir adalah sebuah kondisi patologis membengkak atau meradangnya hemorrhoid, struktur vaskular dalam saluran anus yang membantu kontrol buang air besar. Secara fisiologi